Tuesday, May 17, 2016

SELAMAT HARI BUKU NASIONAL

Selamat Hari Buku Nasional 17 Mei 2016

Pertanyaan yang sering muncul, Kenapa National Book Day atau Hari Buku Nasional diperingati setiap tanggal 17 Mei ?

17 Mei ditetapkan sebagai Hari Buku Nasional, berdasarkan sejarah ide ini muncul dari Menteri Pendidikan dari Kabinet Gotong Royong, Abdul Malik Fadjar pada tahun 2002. bertepatan dengan peringatan pendirian Perpustakaan Nasional Republik Indonesia (Perpusnas) di Jakarta pada 17 Mei 1980
 
Adanya peringatan Hari Buku Nasional dapat meningkatkan  semanagat minat baca masyarakat indonesia

Penetapan Hari Buku Nasional diharapkan mampu memacu minat baca masyarakat Indonesia, sekaligus menaikkan produktivitas pembuatan karya melalui buku. Peringatan Hari Buku Nasional juga diharapakn mampu memberikan efek positif dalam memberikan kesadaran kepada masyarakat tentang pentingnya buku dan menambah kekeayaan hasanah intelektual. 



" Membaca Membukan Jendela Dunia "

" Jika kita menemukan seorang intelek langka , kita harus bertanya kepadanya buku apa yang dibaca "
" Kita membaca untuk tahu kita tidak sendirian "

Selamat Hari Buku Nasional
Sejarah Hari Buku Nasional 17 Mei
Taman Belajar Divia Vallerinisa Privat Ogan Ilir Bimbingan Belajar Bimbel smpn 1 sman smkn sma smk smp mts ma indralaya indralaya utara tanjung raja meranjat tanjung batu indralaya selatan tanjung senai iwan hermana rima reninta lumbung ciamis warung engkos kusmana ceu ampel divia vallerinisa hermana
dp bbm hari buku nasional, dp bbm perpustakaan, dp bbm literasi

No comments:

Post a Comment

Twitter Facebook

 
Creative by IWAN HERMANA || STUDIO Otak-Atik ||